Dalam dunia IT, apa keahlian yang akan paling banyak dibutuhkan dalam setahun ke depan? Sebuah pertanyaan yang penting untuk kita ketahui jawabannya di minggu pertama 2013 ini.
Beberapa survei telah dilakukan untuk menjawab pertanyaan tersebut. Di antaranya adalah yang dilakukan oleh Forecast Survei tahun 2013 kepada 334 eksekutif IT sebagai respondennya. Hasilnya didapati bahwa 33% dari mereka berencana untuk melakukan perekrutan tenaga kerja baru.
Bidang keahlian yang akan paling banyak dibutuhkan adalah :
- Programming and Application Development
- Project Management
- Help Desk/Technical Support
- Security
- Business Intelligence/Analytics
- Cloud/SaaS
- Virtualization
- Networking
- Mobile Applications and Device Management
- Data Center
Dengan pendekatan yang berbeda, Trainsignal juga melakukan hal serupa. Survei dilakukan kepada profesional IT yang duduk pada posisi manajerial di berbagai perusahaan global.
Data yang diperoleh adalah kebutuhan akan keahlian sebagai berikut :
- Software Development
- Mobile Development
- Web Development
- Information Security
- Cloud/SaaS
- Network Management
- Service Management
- Virtualization
- Extract, Transform and Load
- Business Intelligence
Sebagai tambahan, ada baiknya untuk juga melihat informasi yang dipublikasikan oleh Forbes. Meskipun tidak spesifik membahas dunia IT, tetapi menariknya data dari Forbes menunjukkan IT sebagai bidang keahlian yang dominan dibutuhkan oleh bisnis.
Berikut adalah daftar peringkat yang diberikan Forbes :
- Software Developers (Applications and Systems Software)
- Accountants and Auditors
- Market Research Analysts and Marketing Specialists
- Computer Systems Analysts
- Human Resources, Training and Labor Relations Specialists
- Network and Computer Systems Administrators
- Sales Representatives (Wholesale and Manufacturing, Technical and Scientific)
- Information Security Analysts, Web Developers and Computer Network Architects
- Mechanical Engineers
- Industrial Engineers
Untuk sukses berkompetisi di dunia kerja, bijaknya apa pun yang kita tekuni atau pelajari saat ini masuk dalam daftar yang disebutkan di atas. Hindari menghabiskan waktu dan dana untuk mempelajari sesuatu yang tidak sesuai dengan kebutuhan industri. Semoga bermanfaat.
CHIP.co.id
More from our blog
See all posts
Internet telah menjadi kebutuhan yang sangat penting untuk kehidupan sehari -hari, mulai…
Bagi Anda yang ingin menjalankan aplikasi android apapun seperti memainkan game Android…
Kata bandwidth mungkin sudah tidak lagi asing didengar masyarakat luas. Namun, tidak…
Dalam mendukung pengiriman data ke layanan berbasis cloud diperlukan komponen dalam membangun…
Saat ini untuk Screenshot atau tangkapan layar merupakan hal yang sangat penting…
Pada saat mencoba memperbaiki masalah router atau akses poin kita perlu mengakses…
Perbandingan Cisco versus Juniper Router: Gambaran Umum Perbandingan langsung antara router Cisco…
Subscribe to our newsletter!
No Comments
All Website Tags
Bandwidth
IT Karir
Jaringan VoIP
Jitter
Kesenian
Komponen Jaringan
Komponen Motherboard
Komponen Network
Kompres PDF
Loggo Online
Logo generator
Membuat Logo Online
merek cctv
Microsoft Windows
Mikrotik
modem
Network Administrator
Network Monitoring
OBS
Osi Layer
Panel Hosting
Perbandingan Intel Core
Pertimbangan Tempat Hosting
Pilihan Untuk Server Web
Pria Idaman
PS 4 FAT
PS 4 Pro
PS 4 Slim
Reksadana
Router
RTO
Saham Syariah
Sawit
Serial Number
Sewa Hosting
Sosial
Spesifikasi Server
SSL Domain
Syair
TCP IP Enkrips
Teknologi VoIP
Throughput
Tipe SSD
WIFI
Windows Photo Viewer